Ia juga menyoroti pentingnya integritas dan kekompakan dalam menjalankan tugas, khususnya dalam pembangunan infrastruktur dan penataan ruang yang menjadi ujung tombak kemajuan daerah.
Acara diakhiri dengan saling bersalaman dan doa bersama, sebagai simbol saling memaafkan dan mempererat jalinan silaturahmi antar seluruh jajaran Dinas PUPR dan tamu undangan yang hadir.