Beranda Hukum dan Kriminal Polisi Gagalkan Tawuran di Jakpus dan Sita Empat Celurit

Polisi Gagalkan Tawuran di Jakpus dan Sita Empat Celurit

Polres Metro Jakarta Pusat (Jakpus) menggagalkan tawuran sekelompok remaja di kawasan Kampung Rawa Sawah, Johar Baru, pada Senin dini hari dan menangkap seorang pemuda serta menyita empat senjata tajam (sajam) berupa celurit.

0
istimewa

Kapolres juga mengimbau para orang tua untuk lebih waspada dan peduli terhadap aktivitas anak-anak mereka.

Jangan biarkan mereka keluar tengah malam tanpa pengawasan. Berikan mereka kegiatan positif yang membentuk karakter dan masa depan, katanya.

"Jangan sampai masa depan mereka hancur karena salah pergaulan dan tindakan kriminal," katanya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Teratas

Berita Terkait
Berita Terkait